Saturday, November 12, 2011

tips menjaga laptop dari kerusakan

1. Jauhkan laptop anda dari medan magnet yang kuat, bahan cair dan sumber panas/dingin atau perubahan suhu yang esktrim.

2. Hindari sinar matahari langsung dan pastikan laptop selalu diletakkan pada permukaan yang rata.

3. Menurut survey, kerusakan laptop yang paling umum terjadi pada hardisk dan LCD display/layer. Kerusakan hardisk diakibatkan benturan atau terjatuh. Kerusakan LCD biasanya karena terpapar sinar matahari dan tekanan fisik.

4. Rapikanlah kabel adaptor atau kabel lain yang sedang terhubung dengan laptop anda (Untuk merapikan kabel jagan cuma asal main gulung tapi sebaiknya anda lipat ujung satu dng ujung yang lain hingga menjadi beberapa bagian / kira² agar pas dimasukan diTas laptop anda).

0 comments:

Post a Comment